Minggu, 24 Mei 2015

Daemon tool lite_4491-0356

Daemon tool lite fungsinya membuat tiruan CD drive pada hardisk PC atau Laptop. Tiruan CD drive tersebut dipakai untuk game atau program yang mengharuskan adanya CD dalam CD drive. Selain bisa untuk file standar berekstensi .iso , Daemon Tools Lite juga bisa digunakan untuk mengekstrak atau menggabung file dalam format .bwt, .msd, .msx, .ccd, .nrg dan banyak lagi jenis image file yang support dengan tools ini. Pada saat kita mau menginstal file game dengan format standar .iso atau file yang terpisah-pisah yang diikuti angka dibelakangnya seperti .iso 0, .iso 1, .iso 2 ,dst, maka Daemon Tools Lite ini akan membuat sebuah virtual device atau kita sebut saja drive sementara sebagai tempat penyimpanan sementara file hasil ekstraks sebelum kita simpan ke disk lain, burning ke CD atau langsung di install di komputer dan virtual device sementara ini letaknya bisa dimana saja, misal saat ini di komputer saya sudah ada 3 drive yaitu C, D, dan E, maka saat Daemon Tools Lite diaktifkan secara otomatis akan menciptakan sebuah drive virtual sementara F nah langsung aja saya share link downloadnya di bawah ini :

 Link Download
http://www.mediafire.com/download/y0elk2qyluab9sk/DTLite4491-0356.exe

0 komentar:

Posting Komentar

PERHATIAN :
1. Berkomentarlah yang teratur, baik dan sopan.
2. Komentar berupa spam akan segera dihapus.
3. Apabila artikel ini bermanfaat silahkan bantu share ke jejaring/media sosial.

Best Regrad : Planet2501

Popular Posts

Pengikut